Ruang Hati Ku

singgah kesana kemari cinta itu..!
tidak begitu..! aku kuasai cinta ini
tak apalah orang tak paham
dan juga….!
mataku biarlah gelap
hatiku biarlah sepi
jiwaku biarlah menepi
tidak terlihat semua itu seperti sebenarnya
tanpa cahaya dan gelap di ruang sepi aku…!
tidak seperti yang terlihat itu semua
ruang hati adalah rumah bertiang
kokoh rumahku sejuk tamanku
dijaga belai lembut kasih dan sayang
seorang yang tulus beri cinta
saat Ia yang datang lampu benderang
tuk ku lihat senyumnya sepanjang masa…..

Komentar

Posting Komentar